Wednesday, July 08, 2009

Kunci program dengan Gili Exe Lock.

Pasti pernah menginginkan suatu program terkunci, atau jelasnya tidak bisa digunakan sama sekali, kecuali menggunakan password yang telah ditentukan sebelumnyasenyum. Kamu bisa mewujudkannya lewat aplikasi bernama Gili Exe Lockcelebrate, ini dia:

Gili Exe Lock, merupakan program yang berfungsi untuk mengunci program eksekusi apapun di komputer kamu, seseorang tidak bisa menggunakan aplikasi yang telah di kunci itu tanpa password.

Bahkan dengan safe mode pun, tetap tidak bisa di buka. Sama seperti aplikasi lain yang sejenis, aplikasi ini tidak bisa di uninstall tanpa password. Program mendukung untuk windows versi terbaru yaitu Windows 7senyum. Program ini juga merupakan program yang sangat ringan, tidak membutuhkan spesifkasi yang berat. Jadi bisa digunakan di semua komputer jaman sekarang. gelakguling

Beberap keunggulan lain dari Gili Exe Lock
• Mudah digunakan: Untuk mengunci sebuah program
• Mendukung penguncian terhadap program 32 dan 64 bit.
• Password terproteksi
• Sangat aman dan efisien
• Kecepatan dan stabilitas yang terbaik di antara perangkat lunak semacam ini.

Persyaratan Sistem
OS yang didukung:
2000/2003/XP/Vista/Windows Windows 7

Hardware:
• Intel Pentium II 350MHz atau lebihsenyum
• 64 MB RAM atau lebih

jadi untuk yang menginginkan orang lain untuk menggunakan progarm kamu, gunakan saja aplikasi ini, hanya saja, aplikasi tidak gratis, kamu harus membayar $12.95.nangihnangih

Screenshot :

klik untuk memperbesar

2 komentar:

Blog Bisnis said...

PERTAMAX....!!!
Ada ruang buat Followers gak disini?? sy mau jadi pengikutnya nih.. soalnya ni blog EDUKATIF banget

Siais said...

wah jadi bisa protect full ni ama file kita...

Post a Comment

Silahkan beri komentar disini, tapi jangan menyebarkan spam ya...

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Macys Printable Coupons